

Program Kemitraan SPMB SMK
Program Kemitraan SPMB di Jawa Tengah adalah program pendidikan gratis dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah yang bekerja sama dengan sekolah swasta jenjang SMK (dan SMA) untuk siswa dari keluarga kurang mampu atau kategori afirmasi lainnya. Program ini memungkinkan siswa tersebut untuk bersekolah di sekolah swasta mitra tanpa biaya, di mana biaya pendidikan mereka ditanggung sepenuhnya oleh APBD Pemerintah Provinsi Jawa Tengah.
SMK Muhammadiyah 2 Andong kini siap bergabung dengan program pemerintah dalam SPMB.
Kuota untuk Pendaftaran siswa hanya 36 Orang
Jadi tunggu apalagi? Mari bergabung dengan Kami
Di SMK Muhammadiyah 2 Andong